- Beranda
- ALAMI Press
- Berita
- Standar ISMS Mendesak, Penting untuk Menjaga Trust dan Operasional Bisnis
Berita -
< 1 Menit untuk Membaca
Standar ISMS Mendesak, Penting untuk Menjaga Trust dan Operasional Bisnis
Chief Information Officer (CIO) Alami Sharia, Arief Setiabudi, mengatakan sertifikat ISO/IEC 27001 bukan sekedar untuk memenuhi kepentingan regulasi, melainkan terdapat banyak manfaat lain yang lebih efektif dan efisien mendukung bisnis.
“Apabila diimplementasikan dengan benar, maka (ISO/IEC 27001) akan menjadi tools yang sangat efisien dalam menggapai kepentingan bisnis,” kata Arief dalam webinar bertajuk Regulasi Keamanan Informasi dan Sosialisasi Indeks Keamanan Informasi Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN), Rabu (22 Juli 2020).
22/07/2020
mmaulana
Subscribe
0 Comments
Oldest
Newest
Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments